Terms And Conditions

Syarat dan Ketentuan

Platform Sekolah Pintar (PSP)
Tanggal Berlaku: 26-September-2023

1. Definisi

  • PSP: Aplikasi dompet digital untuk transaksi keuangan internal lembaga pendidikan.
  • Pengguna: Individu yang menggunakan aplikasi PSP.
  • Saldo PSP: Nilai uang elektronik tersimpan di akun pengguna.
  • Instansi/Lembaga: Sekolah/organisasi yang menggunakan PSP.

2. Ruang Lingkup Layanan

Layanan PSP hanya berlaku di lingkungan instansi yang bekerja sama dan tidak dapat digunakan di luar ekosistem tersebut.

3. Pendaftaran dan Akun

  • Data harus akurat dan benar saat pendaftaran.
  • Pengguna bertanggung jawab atas keamanan akun.
  • PSP berhak menangguhkan/menutup akun bila ditemukan penyalahgunaan.

4. Penggunaan Saldo

  • Saldo digunakan untuk transaksi internal seperti kantin, koperasi, SPP, dll.
  • Saldo tidak berlaku untuk transaksi eksternal.

5. Biaya dan Pemotongan

Biaya administrasi dapat dikenakan dan diinformasikan terlebih dahulu kepada pengguna.

6. Keamanan

Kami menggunakan sistem keamanan yang layak, namun tidak bertanggung jawab atas kelalaian pengguna.

7. Penangguhan/Penghentian Layanan

PSP berhak menangguhkan layanan bila terjadi pelanggaran.


Ingin bekerjasama atau menjadi partner kami?

Email kami : info@katalis.info
Sebagai Partner : Silahkan Hubungi Kami

Anda tertarik dan ingin langsung menggunakan solusi kami?


Sebagai Validator Data : Silihkan Hubungi Kami